Kamis, 06 Agustus 2015

Tips Merawat Kompor Oven

Kompor yang dilengkapi dengan oven termasuk peranti masak paling vital dalam rumah tangga.Alat ini patut dipelihara dengan benar agar awet dan berfungsi dengan baik.Caranya,
  • Jika kompor anda bukan jenis antitikus lindungi bagian belakang dan badannya dengan kawat nyamuk
  • selalu bersihkan dengan noda-noda masakan yang tercecer pada kompor oven terutama setelah memasak makanan berlemak karena kotoran berlemak atau minyak bisa menyumbat lubang api baik pada badan maupun tungku gasnya,tentu saja lakukan pembersih ini setelah kompor oven dingin
  • Lakukan oemeriksaan rutin pada kompor oven anda minimal setahun sekali dengan demikian,jika terdapat kerusakan anda bisa dengan cepat mengatasinya
  • Jika kompor iven tidak digunakan dalam waktu cukup lama setidaknya dua sampai tiga minggu,hentikan aliran gas nya agar aman
  • Setelah selesai menggunakannya jangan tutp pintu kompor iven sebelum suhu bagian dalam nya kembali dingin

0 komentar :

Posting Komentar